Skip to main content

Posts

Showing posts from February, 2016

SOURCE CODE PROGRAM SISTEM INFORMASI MANAJEMEN KLINIK MENGGUNAKAN NETBEANS IDE 7.2 DAN MYSQL BERBASIS CLIENT-SERVER

1.               Halaman Utama Halaman utama merupakan halaman yang pertama kali terlihat saat Sistem Informasi Manajemen Klinik ini dijalankan. Pada halaman utama ini terdapat tiga MenuBar yaitu MenuBar masuk, MenuBar tentang program, dan MenuBar keluar sistem. Selain tiga MenuBar tersebut ada 11 tombol untuk mengolah data klinik, diantaranya tombol data pengguna, data obat, data tindakan, data pasien, data dokter, data petugas, registrasi, rekam tindakan, pemberian obat, billing pembayaran dan pendapatan. Tetapi untuk mengakses semua tombol-tombol tersebut diperlukan proses masuk atau biasa disebut dengan Login . 1.1. Halama nutama sebelum masuk ( login ) Halaman utama sebelum masuk ( login ) hanya bisa mengakses tiga MenuBar yaitu MenuBar masuk yang digunakan untuk menampilkan halaman masuk ( login ), MenuBar tentang program untuk menampilkan halaman tentang program, dan MenuBar keluar sistem yang digunaka...